Keseruan Mendaki ke Puncak Mahameru


























pasti kalian penasaran kan apa yg di maksud dengan 3.676mdpl,
3.676mdpl adalah ketinggian gunung smeru gunung tertinggi di Pulau jawa terletak di Jawa Timur kota malang.
















awal mula cerita berawal Dari bascame Ranu Pane, yg terletak di perkampungan Ranu Pane, kampung yg terletak di kaki gunung Semeru



di bascame semua persyaratan kita akan di cek oleh para rangger, ini bagian terpenting kalo kita naik gunung mulai Dari Surat sehat - ktp sampai ijin Dari orang tua akan di tanyakan oleh rangger guys,
apabila persyaratan kita Sudah terpenuhi Baru kita mendapatkan Surat izin mendaki oleh rangger,

oke kita star pendakian menuju danau ranukumbolo, perjalanannya sekitar 5 jam, Hari sudah gelap jam menunjukan pukul 10 malam , kami  mulai membangun tenda dan membuat api unggun. Pemandangan yang luar biasa indahnya menyambut kami ketika tiba disana, suhu di malam hari sangat dingin tak heran Ranu kumbolo dikenal sebagai titik terdingin di pulau jawa.

selesai semuanya kami makan malam lalu istirahat,

Siang hari kami melanjutkan perjalanan menuju kali mati. Perjalanan ini sangat menguras banyak energy karena harus melewati bukit yang cukup tinggi,
dengan semngat 45 kami terus berjalan menuju Kali mati yg memakan waktu 5 jam perjalanan,

sesampainya di kali mati kami mulai mendirikan tenda kembali, memasak dan sebagian Ada yg mengambil air, oh sekedar info Mata air yg Ada di Kali mati di Mata air itu juga tempat binatang buas seperti macan dan monyet minum loh, jadi di pastikan jangan mengambil air ketika hari mulai gelap,, bahayaaa guys haha

pukul 00:00 pendakian yang sebenarnya akan kami mulai,, sebelum mamulai pendakian, kami sempatkan berdoa dahulu, ingat jangan pernah berdoa ingin sampai ke puncak ya,, berdoalah ingin kembali kerumah dengan selamat Karna puncak hanyalah bonus guys,
berdoa selesai,

 mulai lah kami melangakah demi langkah di gelapnya malam lebatnya hutan dan dinginnya gunung hingga minus 3 drajat rintangan itu tidak mengurangi semngat kita menuju puncak,
perjalan semakin berat pukul 04:00 kali ini melalui pasir dan bebatuan dan tentunya udara semakin menipis tenaga mulai melemah, sekitar 2 jam kami melewati tanjakan pasir yg di sertai Batu dengan kemiringan 70 drajat, disini hati mulai mebisik ingin membawa kami menyerah, tapi mulut kami menentang,, oh tidak bisa perjalan Sudah 95% kami harus bisa kamu harus kuat,

pukul 06:30 kami sampai di puncak smeru puncak abadi para dewa, mata mulai berkaca kaca kebahagiaan mulai merangkul mulut pun tak bisa berucap, hanya hati yg bisa berkata, terima kasih tuhan trima kasih dan terima kasih bahwa ciptaan dunia mu begitu indah,
oke selesai deramatis hehe kami mulai mengabadikan momen yg indah ini lalu.
®
 pukul 08:00 semua pendaki wajib turun Karna pukul 09:00 kawah yg Ada di puncak smeru mulai erobsi kandungan gas bracun bisa membunuh manusia log,, jadi ayo kita kembali turun,

Oke pesan terakhir Dari saya,
jika kalian naik gunung, apapun gunungnya kalian wajib
1.meminta izin orang tua
2.jangan berucap sembarangan
3.lindungi Alam kita
4.ikuti peraturan
5.pastikan badan kalian sehat
6.bawa kembali turun sampah kalian
7. dan terpenting adalah kalian wajib punya uang hehe

oke sekian cerita gue
thankyou!





Komentar

Postingan Populer